58. Suami : Ketika Istrimu Menangis.. Genggamlah Tangannya - Husband : When the Wife is Crying.. Hold Hands

If the wife cried front of you ....
"Appreciate it before missing ...
If a wife crying front of you .. that means she can not hold back anymore ...

  • If you're holding her hand as she cried .. She will stay with you throughout your life ..
If you let it go .. she will not be back to her old self, forever!

  • A wife will not cry easily, except in front of the person she loved, she will be weak!
A wife will not cry easily, only if she loves you very much.

  • She will lose her sense of SELFISH ..
O husbands, if a wife never cries for you, please hold hands with understanding ..
Because she is the one who will remain with you throughout your life when you're sunk too deep ...

  • O husbands, when a wife cried because of you, please do not waste it.
Perhaps, because of your decision, you destroy life..

  • When she cries in front of you, as she cried because of you. Look deep into her eyes.
Can you look and you feel SICK she felt because of you?

  • What's special about this woman?
"Behind the softness she has the strength is so powerful ..

  • Said she is TRUTH ..
  • Her SMILE is SPIRIT for loved ones..
  • Her HUGS & KISS can give WARMTH for your children..
  • SMILE when she saw her friend laugh ..
  • She was touched .. Se is CRYING.. when you see someone misery that she loved...
  • She was able to SMILE SADNESS behind her..
  • She was so GOOD to see BIRTH ..
  • She was so sad to see DEATH ..
  • Bead tears could bring PEACE.
** But she is often overlooked by HUSBAND Because one thing ... That "how valuable she **



Jika isteri menangis dihadapanmu….
“hargailah ia sebelum terlewat…

  • Jika seorang isteri menangis dihadapanmu.. itu berarti dia tidak dapat menahannya lagi…

  • Jika kau memegang tangannya saat dia menangis.. dia akan tinggal bersamamu sepanjang hidupmu..

  • Jika kau membiarkannya pergi.. dia tidak akan kembali menjadi dirinya yang dulu, selamanya!

  • Seorang isteri tidak akan menangis dengan mudah, kecuali didepan orang yang sangat dia sayangi, dia akan menjadi lemah!

  • Seorang isteri tidak akan menangis dengan mudah, hanya jika dia sangat menyayangimu.

  • Dia akan menurunkan rasa EGO-nya..

  • Wahai suami2, jika seorang istri pernah menangis karenamu, tolong pegang tangannya dengan penuh pengertian..  

  • Karena dia adalah orang yang akan tetap bersamamu sepanjang hidupmu disaat kau terpuruk terlalu dalam …

  • Wahai suami2,jika seorang isteri menangis karena mu, tolong jangan menyia-nyiakannya.

  • Mungkin, karena keputusanmu, kau merusakkan kehidupannya..

  • Saat dia menangis didepanmu, saat dia menangis karena mu. Lihatlah jauh kedalam matanya. 

  • Dapatkah kau lihat dan kau rasakan SAKIT yang dirasakannya karenamu ?

  • Apakah keistimewaan perempuan ini ?

  • ”Dibalik KELEMBUTANNYA dia memiliki kekuatan yang begitu dahsyat..

  • TUTUR katanya merupakan KEBENARAN..

  • SENYUMAN’nya adalah SEMANGAT bagi orang yang dicintainya..

  • PELUKAN & CIUMAN’nya bisa memberi KEHANGATAN bagi anak2nya..

  • Dia TERSENYUM bila melihat temannya tertawa..

  • Dia TERHARU.. Dia MENANGIS.. bila melihat KESENGSARAAN pd org2 yg dikasihinya. ..

  • Dia mampu TERSENYUM dibalik KESEDIHAN nya..

  • Dia sangat GEMBIRA melihat KELAHIRAN..

  • Dia begitu sedih melihat KEMATIAN..

  • TITISAN air matanya bisa membawa PERDAMAIAN.

** Tapi dia sering dilupakan oleh SUAMI krn 1 hal… Bahwa “Betapa BERHARGAnya dia **

  • Sebarkan ini ke SELURUH ISTERI2 yg solehah dan SUAMI2 yang kamu kenal agar mereka tidak lupa bahwa ISTERI mereka begitu berHARGA… Dan sangat berHARGA….